CANTUMKAN SUMBERNYA JIKA MENGGUNAKAN GAMBAR ATAU ARTIKEL DARI BLOG INI - HORMATI HAK CIPTA ORANG LAIN.

01 June 2019

Bioskop Oriental Palembang

Bioskop pertama yang ada di kota Palembang seperti yang dilansir dari berbagai sumber adalah Bioskop Flora pada tahun 1910, kemudian pada tahun 1920 berganti nama menjadi Bioskop Orintal, kemudian pada tahun 1956 berubah menjadi bioskop SAGA. Tahun Tidak diketahui
Foto : Bapak Rozali Ali Yasin 
Bisokop Oreintal tahun 1947-1950

Pada masa itu setiap film terbaru promosinya poster film diarak memakai gerobak sambil ditabuh semacam genderang drum band, untuk era tahun 1990-an promosi film sudah menggunakan mobil sambil menebarkan flyer fotocopy gambar film, walaupun sebagian masih menggunakan grobak dorong.

No comments:

Post a Comment